1. Sepeda Listrik buatan dari mana?
Sepeda
Listrik E-Bike berasal dari Cina dimana perusahaan tersebut adalah salah satu
perusahaan yang terbesar di Cina semenjak tahun 2010. Sepeda Listrik sudah
menjadi pilihan masyarakat di Europe, Japan, Cina dan Korea untuk transportasi
jarak dekat.
2. Baterainya berapa Volt dan
Ampere?
Kebetulan untuk
produk kami tidak menggunakan “Aki” kami menggunakan baterai littium 48 Volt dan 12 Ampere, Secara umum semangkin
besar voltasenya semangkin besar tenaganya, kami menggunakan baterai karena
lebih mudah dalam pegecasan/charging yaitu dalam waktu 2-3 jam baterai sudah
dalam keadaan Full Charging.
3. Umur Baterai Berapa Lama?
Umur dari
baterai itu bisa diukur dari cara merawat baterai nya yaitu pada saat proses
pengecasan/ charging jika sering over charging/pengecasan berlebihan maka
proses umur baterai mungkin akan lebih awal mengalami drop. Pada pengguna
secara normal umur baterai dapat bertahan 1-2 tahun.
4. Aki itu sama dengan Battery?
Tidak,
karena berat sebuah Aki yg voltase nya 48 volt itu bisa mencapai 15kg dan
baterai voltase 48 volt kami hanya 5-6 kg karena baterai yg kami gunakan merupakan
cell baterai littium dan littium memang terkenal dengan ringan nya.
5. Berapa harga baterai?
Untuk yang
48Volt 1 setnya Rp.1-3 juta
6. Bagaimana tips perawatan Baterai?
- Mankin
sering dipakai mangkin bagus.
- Hindari deep discharge atau penggunaan sampai habis sama sekali.
- Idealnya sisa 20%-30% sudah di charge kembali.
- Segera di charge setelah pemakaian.
- Jangan menyimpan battery dalam keadaan kosong untuk jangka waktu yang lama (lebih dari 2 minggu).
- Hindari deep discharge atau penggunaan sampai habis sama sekali.
- Idealnya sisa 20%-30% sudah di charge kembali.
- Segera di charge setelah pemakaian.
- Jangan menyimpan battery dalam keadaan kosong untuk jangka waktu yang lama (lebih dari 2 minggu).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar